Kamis, 15 Oktober 2009



KERJA KERAS ADALAH ENERGI KITA,semboyan baru PERTAMINA = semboyan kita

kerja keras adalah engergi kita pertamina thumbnail image
PERTAMINA, sebagai sebuah perusahan migas satu-satunya milik Indonesia, dari awal berdiri hingga kini tak pernah berhenti bekerja keras untuk mencapai visinya menjadi sebuah peruhaan migas kelas dunia.

Setahap demi setahap pertamina berusaha mewujudkan visinya tersebut, dan sebagai ujud nyata dari visinya tersebut tentu saja yang berkaitan dengan customer atau PELAYANAN TERHADAP PELANGGAN.



Dari sisi pelayanan terhadap pelanggan, PERTAMINA telah mencapai titik yang hampir sempurna dengan muculnya layanan :SPBU PastiPas", dimana kita diberikan pelayanan yang sangat profesioanal dan tentu jumlah bahan bakar yang di beli pelanggan dijamin pasti pas sesui yang tertera, walaupun kenyataan di lapangan masih ada satu atau dua yang tetap didak sesuai “PastiPas”-nya PERTAMINA.
kerja keras adalah energi kita pastipas thumbnail image


Bagaimanapun, dari sisi layanan pelanggan maka PERTAMINA telah cukup memuaskan tanpa bermaksud untuk menyembunyikan satu atau dua SPBU “nakal” tersebut..
Ini semua tak lepas dari semua elemen PERTAMINA yang yang telah menjadikan sebuah “kerja keras” sebagai energi mereka dalam bekerja, yang tak berhenti siang malam mengebor minyak, mengolah, mendistribusikaanya ke pelanggan, dan tak berhenti untuk menggali inovasi yang berhubungan dengan kualitas pelayanan.


Kerja keras adalah energi kita, Semboyan baru Pertamina


Rupanya, PERTAMINA merasa tak cukup dengan “kerja keras” sebagai sumber energi dan semangat yang telah ada dalam seluruh elemenya bila hanya menjadi budaya kerja yang belum tertulis yang dapat hilang dan meluntur sewaktu-waktu. Sehingga, baru-baru ini PERTAMINA pun menjadikan budaya keja kerasnya dalam bentuk slogan perusahaaan “kerja keras adalah energi kita


Tentunya, dari sisi pelanggan. Kita berharap dengan semboyan baru “kerja keras adalah energi kita” ini, PERTAMINA lebih mempunyai energi untuk terus maju kedepan memberikan palayanan yang lebih baik lagi terhadap pelanggan. Dan dengan energi dari kerja keras tersebut lahir pula inovasi-inovasi baru yang berkaitan dengan kepuasan pelanggan.


Dari sisi sebagai bangsa Indonesia, kita (atau lebih tepatnya saya) mempunyai harapan besar bahwa PERTAMINA semakin bersemangat mengejar visi“To be a world class national oil company” yang dimilikinya, sehingga sebagai bangsa Indonesia kita mempunyai kebanggaan akan adanya sebuah perusahaan –milik kita - Indonesia yang berkelas dan bertaraf dunia. yang tentunya disisi lain, akan membawa dampak kemakmuran bagi rakyat Indonesia.


Kerja keras adalah energi kita, bukan hanya semboyannya pertamina


Sebagai seorang Blogger, sungguh tak layak bila kita hanya bermalas-malasan tanpa usaha untuk mempopulerkan blog kita.maka, sungguh tepat bila semboyan “kerja keras adalah energi kita” milik PERTAMINA juga menjadi semboyan baru Blogger , terutama Blogger pemula.

Dengan terus dan terus bekerja keras tanpa padam, yakinlah blog kita akan ramai dan di sisi financial-pun sudah pasti juga akan seimbang.


Oleh karena itu, ayo bangun!!! Bukan hanya PERTAMINA yang mempunyai semboyan “kerja keras adalah energi kita”, kita pun bisa memakainya untuk visi blog kita. Kerja keras adalah energi kita, energi untuk membangun blog kita!!!.ayo bloggers, kita bekerja keras untuk blog kita sebagaimana pertamina bekerja keras untuk mewujudkan visinya!!!!


tulisan ini dalam ranka PERTAMINA blog kontes "kerja keras adalah energi kita"


1 komentar:

made gelgel mengatakan...

betul, kita semua harus kerja keras!

Posting Komentar